Upacara Hari Juang TNI AD Ke-79 Tahun 2024, TNI AD Berjuang Bersama Rakyat 

    Upacara Hari Juang TNI AD Ke-79 Tahun 2024, TNI AD Berjuang Bersama Rakyat 

    JEMBER - Kodim 0824/Jember menggelar Upacara Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79 di Lapangan Makodim 0824/Jember, Jl. PB. Sudirman No.46, Kelurahan Jemberlor, Kecamatan Patrang. Minggu, (15/12/2024).

    Letkol Arm Indra Andriansyah, G.Dip., M.Han., Dandim 0824/Jember, bertindak sebagai Inspektur Upacara yang Membacakan  Amanat Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., Dandim menyampaikan pentingnya memperingati Hari Juang Kartika sebagai momentum mengenang semangat perjuangan rakyat dan TNI dalam mempertahankan kedaulatan bangsa.

    Semangat “TNI AD Berjuang Bersama Rakyat” Tema tahun ini, menegaskan bahwa kekuatan TNI AD bersumber dari kemanunggalan dengan rakyat. Dalam amanat yang dibacakan, disampaikan bahwa TNI AD tidak hanya menjaga kedaulatan negara, tetapi juga membantu pemerintah melalui program seperti Ketahanan Pangan, Manunggal Air dan pembangunan infrastruktur di daerah terpencil.

    Upacara ini juga dihadiri oleh Letkol Ckm dr. Arif Puguh Santoso, Sp.PD., M. Kes. (Karumkit DKT Tkt III Jember), Mayor Inf Herawady Karnawan (Kasdim 0824/Jember) dan Mayor Arm Tryadi Indrawijaya (Danyon Armed 8/UY/105 Tarik). Serta Pasukan Upacara dari Satuan yang berdinas di wilayah Kabupaten Jember.

    pendim jember pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Hadiri Soft Launching...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Hadiri Pengucapan Sumpah Pimpinan KPK, Pelantikan Ketua Dewan Pertahanan Nasional serta Gubernur Kalsel
    Kapolri: Direktorat PPA dan PPO Harus Jadi Leader Kesetaraan Gender
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Respon Cepat Polsek Sukorambi Tangani Tumpahan Oli di Jalan Mujahir
    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilkada 2024
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Upacara Hardiknas dan Hari Otoda Ke XXVII
    Dandim 0824/Jember Perkuatan Siaga Tidak Kendor, Masyarakat Dihimbau Jaga Persatuan Usai Pemilu Jangan Mudah Terprovokasi
    Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Masyarakat Pelihara Kelestarian Hutan, Pada Sosialisasi Kebencanaan Menjaga Kelestarian Hutan
    Saat Dandim 0824/Jember Meninjau Rutilahu Rumah Bu Lama : Terima Kasih Pak Dandim Atas Pembangunan Rumah Saya
    Danramil 0824/03 Kalisat Ajak Pelajar Pemilih Pemula Sukeskan Pemilu 2024, Jadilah Pemilih Pemula Yang Cerdas

    Ikuti Kami