Siaga Oncall Kodim 0824/Jember Antisipasi Perkembangan Situasi Jelang Pergantian Tahun 2024

    Siaga Oncall Kodim 0824/Jember Antisipasi Perkembangan Situasi Jelang Pergantian Tahun 2024

    JEMBER – Menjelang pergantian tahun dari tahun 2023 ke tahun 2024 tinggal beberapa jam lagi, personel siaga Kodim 0824/Jember diapelkan oleh Perwira Siaga Kodim 0824/Jember Kapten Cba Nur Ismoyono. Pada Minggu 31/12/2023.

    Dalam perhatainnya Perwira Siaga Kodim 0824/Jember Kapten Cba Nur Ismoyono menyatakan, bahwa kegiatan hari ini siaga ontime standby mengantisipasi perkembangan situasi dan menagtisipasi permintaan perkuatan Polri untuk melakukan patrol dan lain-lain menjelang masa pergantian tahun.

    Hal tersebut sesuai dengan pesan Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso yang memerintahkan Perwira siaga untuk melakukan pengambilan apel terhadap Siaga Oncalla Kodim 0824/Jember. Jelas Kapten Cba Nur Ismoyono.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmay Cahyo Dinarso dalam wawancaranya menyampaikan, bahwa kita terus waspada mengantisipasi perkembangan situasi wilayah.

    Saya ikut menghimbau kepaa masyarkat dalam menyambut masa pergantian Tahun dari 2023 ke Tahun 2024 nanti hendaknya masyarkaat tidak terlalu bereforia, kita berdoa saja semoga di Tahun 2024 nanti kita semua diberikan keberkahan kesehatan, keselamatan dan kesuksesan dalam setiap langkah dan karya kita. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

     

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pos Pengamanan Pantai Pancer Puger Ditingkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/20 Gumukmas Lakukan Seleksi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung

    Ikuti Kami