Koramil 0824/01 Patrang Gelar Bakti TNI Bersihkan Sungai, Mitigasi Bencana dan Optimalkan Irighasi Pertanian

    Koramil 0824/01 Patrang Gelar Bakti TNI Bersihkan Sungai, Mitigasi Bencana dan  Optimalkan Irighasi Pertanian

    JEMBER - Koramil 0824/01 Patrang melaksanakan Karya Bakti TNI dengan sasaran pembersihan kali atau sungai, diwilayah Kecamatan Patrang dalam rangka mitigasi bencana dan mengoptimalkan irigasi pertanian. Pada Jum'at 23/08/2024.

    Diwilayah kecamatan Patrang dengan pembersihan kali jompo alur Kelurahan Gebang dengan sasaran pembersihan sampah dialiran sungai dan pembersihan rerumputan di tanggul sungai, sepanjang 500 meter,   oleh perwakilan TNI dari seluruh satuan di Kabupaten Jember dan masyarakat. Dipimpin Danramil 0824/01 Patrang Kapten Caj Agus Teguh Yuwono.

    Kegiatan tersebut merupakan bagian dari upaya mitigasi bencana dan mengoptimalkan irigaso pertanian, dengan melakukan nomrmalisasi sungai dengan pembersihan aliran dari sampah dan lain-lainmnya.

    Menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, dalam konfirmasinya menyampaikan, bahwa kegiatan ini jdiharapkan mampu mengedukasi masyarakat untuk menjaga aliran sungai, kerdalam rangka mencegah banjir dan mengoptimalkan irigasi pertanian. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Panduman Koramil 0824/26 Jelbuk...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/01 Patrang Kerja Bakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung

    Ikuti Kami